GridPop.id – Serangan jantung telah merenggut nyawa sejumlah artis.
Padahal sebelumnya mereka dikabarkan sehat-sehat saja.
Namun tiba-tiba para artis ini terkena serangan jantung hingga meninggal dunia.
Beberapa diantara artis tersebut sempat dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.
Namun ada juga yang langsung meninggal dunia.
Lantas, siapa saja artis yang meningal akibat serangan jantung?