Find Us On Social Media :

Bikin Geger Ruang Persalinan, Dokter Teriak Histeris Usai Membantu Proses Kelahiran Anak Kembar, Ibu dan Ayahnya Berlinang Air Mata Saksikan Kondisi sang Bayi!

By Luvy Yulia Octaviani, Jumat, 21 Februari 2020 | 05:30 WIB

Proses pengeluaran bayi dari perut ibu pada proses persalinan caesar (Foto oleh Brendan Hoffman/Getty Images)

GridPop.ID - Proses persalinan adalah momen yang sangat dinantikan sekaligus membuat kita merasa was-was dan tidak tenang.

Apalagi saat sang Ibu sudah dibawa masuk kedalam ruang bersalin, itu adalah momen yang sangat mendebarkan.

9 bulan mengandung nyawa calon Ibu akan dipertaruhkan untuk melahirkan sang buah hati ke dunia.

Baca Juga: Kenang Kebaikan Ashraf Sinclair, Ketua Yayasan Panti Asuhan Ungkap Perilaku Almarhum Saat Beri Sumbangan: Dia Bilang Ini Amal Saya Enggak Perlu Diketahui Banyak Orang!

Seperti ibu satu ini yang bersama Sarah.

Ada kejadian yang mengejutkan satu ruangan saat persalinannya.

Sarah sejak awal diperkirakan akan melahirkan 2 anak kembar.

Namun, ada cerita tak diduga di balik proses kelahirannya.

Baca Juga: Bak Angin Segar di Tengah Kemelut Penyebaran Corona, Akhirnya Para Ahli China Telah Temukan Obat untuk Virus Corona, Ternyata Obat Ini Sudah Sering Dipakai di Indonesia!

Kedua bayinya itu keluar setelah selang 46 detik.

Tak hanya itu, dokter juga menjerit setelah kedua anaknya terlahir.

Nah, di situ Sarah terkejut dan khawatir tentang kondisi bayinya.

Baca Juga: Resmi Lepas Masa Janda, Presenter Cantik Ini Pilih Numpang Orang Tua Usai Nikah, sang Kakak Blak-blakan Bongkar Sifat Asli Adik Ipar Setelah Sah Jadi Anggota Keluarga

Pasalnya sebelum persalinan dokter mengatakan bahwa bayinya disebut kembar monokorika.

Tapi setelah melihat kondisinya Sarah terkejut dan tersenyum.

Baca Juga: Sempat Sekolah Dokter, Transgender Ini Terang-terangan Akui Mantap Ubah Alat Vitalnya hingga Konsumsi Hormon Esterogen

Perawat yang memeganginya melihatkan kedua bayinya itu saling berpegangan tangan.

"Hatiku melelh melihat ketika melihat kedua bayiku saling berpengangan tangan" ucap Sarah.

Suaminya yang menemaninya juga terlihat menangis gara-gara hal tersebut.

Baca Juga: Bangga Lagu Ciptaannya Mendunia, Melly Goeslaw Kehabisan Kata-kata saat Karyanya Dimainkan Sederet Musisi Internasional Lewat Aplikasi Tiktok

Kini usia mereka sudah menginjak tiga tahun.

Dan tenyata mereka tetap suka untuk berpegangan tangan. (*)

Baca Juga: Melayat ke Rumah Duka Ashraf Sinclair, Syahrini Malah Dicibir Netizen Habis-habisan Lantaran Lakukan Tindakan Tak Pantas: Gak Tau Sikon Banget!

Artikel ini telah tayang di GridPop.ID dengan judul Ruang Persalinan Mendadak Heboh, Dokter Menjerit Usai Bantu Kelahiran Bayi Kembar, Sang Ibu Penasaran dan Terkejut Saksikan Kondisi Bayinya