Find Us On Social Media :

Tak Perlu Obat, Penderita Corona Bisa Sembuh Sendiri Tanpa Bantuan Medis, Seorang Ahli dan Dokter Spesialis Infeksi Beberkan Satu Hal Penting Ini!

By Luvy Yulia Octaviani, Kamis, 19 Maret 2020 | 19:12 WIB

Guru Besar Virologi dan Imunologi Universitas Airlangga, Fedik Abdul Rantam (paling kiri) dan Dokter Spesialis Infeksi dan Tropik RSMMC, Erni Juwita Nelwan (tengah)

GridPop.ID - Hingga kini penyebaran virus corona masih terus merebak.

Indonesia menjadi salah satu negara yang ikut terjangkiti Covid-19 ini.

Bahkan, hingga kini belum ada vaksin yang mampu menyembuhkan penderita virus corona.

Baca Juga: Gagal Tembak Mati Presiden Soekarno saat Salat Idul Adha, Sniper Andalan Ini Ngaku Pandangannya Kabur Hingga Posisi Target Berpindah-pindah: Tembakannya Jadi Ngawur

Meski demikian, tingkat kesembuhan penyakit Virus Corona terbilang cukup tinggi.

Dari 145.810 korban Corona, per hari Sabtu (14/3/2020) sebanyak 72.531 di antaranya berhasil disembuhkan.

Dalam tayangan Sapa Indonesia Malam Kompas TV pada Jumat (13/3/2020), guru Besar Virologi dan Imunologi Universitas Airlangga, Fedik Abdul Rantam, angkat suara soal kabar pasien Virus Corona itu bisa sembuh dengan sendirinya.

Fedik lantas menyebut bahwa kesembuhan Virus Corona itu ada berbagai faktor.

Pertama jumlah virus yang masuk ke dalam tubuh, serta daya tubuh pasien itu sendiri.

"Ya, penyakit covid-19 bisa sembuh sendiri tergantung. Virus itu bisa menginfeksi itu tergantung dari beberapa hal"

Baca Juga: Bercerai Pasca 10 Tahun Menikah, Mantan Suami Jenita Janet Buka Suara Soal Pemicu Kandasnya Rumah Tangganya dengan Sang Biduan, Singgung Soal Motor Gede?