Find Us On Social Media :

Ibunda Presiden Jokowi Meninggal di Usia 77 Tahun, Begini Kisah Hidup Sujiatmi Notomihardjo: Sosok yang Kuatkan Sang Presiden

By Maria Andriana Oky, Rabu, 25 Maret 2020 | 19:19 WIB

Ibunda Jokowi meninggal dunia

GridPop.ID - Kabar duka kini tengah menyelimuti banga Indonesia.

Ibunda dari Presiden Jokowi meninggal dunia.

Melansir dati TribunSolo.com, ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomiharjo menghembuskan nafas terakhirnya di rumah sakit Rumah Sakit Tentara (RST) Slamet Riyadi (DKT) Surakarta, Rabu (25/3/2020).

Kakak kandung Iriana Jokowi, Haryanto membenarkan informasi meninggal dunianya nenek dari Gibran Rakabuming Raka tersebut.

"Baru saja, pukul 16.45 WIB," ungkapnya kepada TribunSolo.com.

Baca Juga: Resmi Jadi Istri Pengusaha Tajir, Maia Estianty Ternyata Pernah Kepincut Pebalap Ganteng yang Kini Pacari Artis Cantik Julie Estelle

Menurut informasi yang diterima TribunSolo.com, masyarakat dan awak media dilarang berada di lingkup area rumah sakit.

Kapenrem 074/Warastratama, Mayor Inf Mantang, mengimbau area tersebut disterilkan untuk sementara waktu.

Batas awak media untuk meliput adalah di luar pagar rumah sakit.

Meninggal dunia di usia 77 tahun, Sudjiatmi bukanlah wanita biasa.

Dia adalah wanita yang melahirkan dan membesarkan pria yang kini memimpin sebuah bangsa yang besar.

Baca Juga: Miliki 6 Orang Anak Berparas Bule dari 3 Ayah Berbeda, Ayu Azhari Bagikan Rekaman Suara Merdu Putranya saat Kumandangkan Azan di Tengah Wabah Corona, Netizen: Subhanallah Merdu Sekali