GridPop.ID - Demi memutus mata rantai penyebaran virus Corona, beberapa negara memberlakukan sistem lockdown.Namun, kebijakan ini ternyata juga memiliki dampak yang buruk bagi hubungan suami dan istri.Hal tersebut terjadi di negara ini.
Baca Juga: Bahagia Terima Segepok Uang dari Calon Suami, Aurel Hermansyah Kegirangan hingga Ucapkan Hal Manis: Terimakasih Ka AttaAkibat sering bertemu di rumah selama lockdown, puluhan suami istri memilih untuk berpisah.Melansir Bloomberg, angka perceraian tiba-tiba melonjak pada bulan Maret, dimana pandemi Covid-19 mulai menurun.Setiap tahunnya, China selalu menerbitkan data jumlah perceraian.Laporan media setempat menunjukkan bahwa angka perceraian di setiap kota China mengalami lonjakan.