"Jadi kalau bagi sebagian orang yang kerjain YouTube terus berhasil, pasti kehidupan sehari-harinya maunya YouTube," ujarnya.
"Tapi bagi orang yang bikin YouTube enggak berhasil pasti ngatain 'Alah, hidupnya konten aja', karena apa, karena dia enggak berhasil," lanjut Ashanty.
Bagi istri Anang Hermansyah ini, ia membuat konten apa pun asalkan tidak merugikan pihak lain.
"Tapi kalau orang yang berhasil pasti kan even kehidupan pribadinya semua akan dijadikan konten.
Kalau bagi aku, asal konten itu bisa dipertanggungjawabkan, artinya tidak membuat ada pihak-pihak yang merasa tersakiti," katanya.
GridPop.ID (*)