GridPop.ID - Banyak orang menganggap jika kebahagiaan itu bisa dinilai dari seberapa banyak harta yang ia miliki.
Namun ternyata anggapan itu tak sepenuhnya benar.
Sebab, pangeran Thailand ini telah membuktikan sendiri lewat kisahnya yang pilu.
Kebahagiaan memiliki arti yang berbeda bagi setiap manusia.
Ada yang menilai kebahagiaan akan didapat hanya dengan hal sederhana seperti bisa menghabiskan waktu bersama orang terkasih.
Ada pula yang beranggapan bahwa kebahagiaan bisa mutlak didapat bila seseorang memiliki harta berlimpah.
Namun, kenyataannya tidak semua orang yang memiliki harta dan kekayaan melimpah selalu hidup dalam kebahagian.