Find Us On Social Media :

Jadi Bos Ayam Geprek dengan Ribuan Karyawan, Ini Cara Ruben Onsu Memanusiakan Manusia Meski Ada atau Tidaknya Omnibus Law UU Cipta Kerja: Harus Menyeimbangkan Kepentigan Negara sama Pribadi

By Arif B,None, Kamis, 8 Oktober 2020 | 11:20 WIB

Ruben Onsu

GridPop.ID - Siapa yang tidak tahu Ruben Onsu.

Pria 37 tahun ini sudah dikenal sebagai presenter kondang.

Selain itu, Ruben Onsu juga dikenal sebagai seorang pebisnis.

Baca Juga: Panik Lihat Thalia Ketakutan hingga Gemetar Saat Main dengan sang Kakak, Ruben Onsu Langsung Meneriaki Betrand Peto: Onyo, Jangan Dilepas!

Berbagai usaha kuliner digeluti Ruben, mulai dari makanan hingga minuman.

Menjalani dua profesi sekaligus memang bukanlah perkara yang mudah.

Apalagi pada awal masa pandemi, Ruben terpaksa merumahkan banyak karyawannya.

Baca Juga: Bebas dari Penjara Usai Diciduk Polisi karena Narkoba, Aktor FTV Ini Ungkap Kekecewaan Usai Dicampakan Mantan Pacar Nikahi Pria Lain

Ditambah sekarang ada omnibuslaw UU Cipta Kerja, Ruben Onsu selaku pelaku bisnis pasti punya hal yang harus dipertimbangkan.