Find Us On Social Media :

Benarkah Anak dengan 2 Unyeng-unyeng Miliki Sifat Nakal? Ternyata Ini Kebenarannya Serta 5 Fakta Lain Tentang Unyeng-unyeng di Kepala

By None, Sabtu, 24 Oktober 2020 | 14:40 WIB

Ilustrasi anak dengan 2 unyeng-unyeng

GridPop.ID - Unyeng-unyeng di bagian belakang kepala memang kerap jadi sorotan.Ya, hal itu berkaitan tentang sifat anak jika memiliki lebih dari satu unyeng-unyeng.Lalu apakah hanya mitos atau fakta jika anak miliki 2 unyeng-unyeng bersifat nakal?

Baca Juga: Susahnya Setengah Mati Dapatkan Mieke Amalia Hingga Sesumbar Saling Percaya, Tora Sudiro dan Istri Justru Ngaku Sering Alat PelacakBenarkah anggapan mengenai bagian tubuh yang kerap disebut pusar rambut atau pusar kepala tersebut?Untuk mengetahui jawabannya, mari kita simak fakta tentan bagian kepala yang dikenal dengan cowlicks atau hair whorls dalam bahasa Inggris tersebut:1. Telah muncul sejak lahirDilansir dari ranker.com, unyeng-unyeng sudah dimiliki manusia sejak ia lahir.Sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 1972 menunjukkan, 94 persen bayi yang baru lahir di AS sudah memiliki pusar rambut.

Baca Juga: Geger Via Vallen Dituding Jiplak MV Kpop, Intip Perbandingan Video Klip sang Biduan dengan Penyanyi Korea IU yang Disebut Netizen Kelewat Mirip