GridPop.ID - Siapa yang tak kenal dengan Okie Agustina?
Mantan istri Pasha Ungu ini memang kerap menyita perhatian publik.
Apalagi setelah membina rumah tangga yang baru bersama pesepak bola Gunawan Dwi Cahyo.
Jauh dari hingar bingar dunia hiburan, Okie Agustina dan Gunawan Dwi Cahyo memilih untuk menjalani hidup sederhana bersama dengan anak-anak mereka.
Kehidupan rumah tangga keduanya pun nampak harmonis dan jauh dari gosip miring.
Namun baru-baru ini, Okie Agustina justru mengunggah sesuatu tak biasa di akun sosial media miliknya.
Ada apa?