GridPop.Id - Menjabat sebagai Presiden tentunya tak sembarangan orang dapat berinteraksi dengannya.
Lantaran presiden akan selalu dikawal ketat oleh Paspampres, Pasukan Pengaman Presiden.
Namun, Presiden di Indonesia nampaknya memang gemar blusukan.
Jokowi misalnya, sangat dikenal dengan aksi blusukannya yang terkadang tak terduga hingga membuat repot Paspampres
Sebelum Jokowi, Presiden Kedua RI, Soeharto juga menggemari hal yang sama.
Soeharto ternyata kerap kali tampil di tengah rakyat Indonesia bahkan melakukan beberapa penyamaran.
Kisah tersebut dikupas dari dua buku yakni 'Otobiografi Soeharto Pikiran, Ucapan dan Tindakan' serta 'Soeharto The Untold Stories'.
Dikutip TribunJatim.com dari Tribun Medan, simak cerita lengkapnya berikut.