GridPop.ID - Jessica Iskandar tentunya sudah tak asing bagi publik.
Namanya sudah malang melintang di dunia hiburan tanah air.
Tak heran jija janda satu anak ini termasuk dalam artis laris di dunia hiburan.
Tak hanya sukses di dunia hibura, Jessica iskandar juga sukses dalam berbisnis.
Wanita yang akrab disapa Jedar ini memiliki sederet bisnis kuliner.
Bisnis pertama yang dibangun oleh Jedar adalah Koffie Jedar.
Jedar membangun bisnis ini dikarenakan minat minum kopi di Indonesia begitu tinggi.