Find Us On Social Media :

Tahu Susahnya Mengadu Nasib ke Ibu Kota, Sule Tak Merasa Sumpek Bagi Rumah Mewahnya dengan Puluhan Perantau Asal Bandung hingga Rela Habiskan Rp 150 Juta per Bulan untuk Beri Makan

By Arif B, Minggu, 11 April 2021 | 17:42 WIB

Sule

GridPop.ID - Kesuksesan Sule di industri hiburan Tanah Air memang tak usah diragukan lagi.

Dari kerja kerasnya mengadu nasib ke Ibu Kota, pria asal Cimahi ini sanggup membangun rumah mewah Rp 15 miliar di atas lahan 1 hektar.

Meski sudah sukses, namun Sule tak pernah jemawa.

Baca Juga: Mobil Rombongan Jordi Onsu Masuk Jurang Dalam Perjalanan Berburu Hantu, Adik Ruben Onsu dan Tim Alami Trauma, Terungkap Ini Penyebabnya

Kepada sahabatnya, Ari Lasso, Sule pun mengaku banyak menampung para perantau dari Bandung untuk tinggal di rumah mewahnya.

"Banyak temen-temen dari Bandung, itu tidur pada di mana aja," ujar Sule, dikutip dari Grid.ID.

Tak sedikit, rumah Sule pun dihuni lebih dari 30 orang yang datang dari Bandung untuk mengadu nasib di Jakarta.

Baca Juga: Legawa Jalani Garis Hidupnya yang Kini Jatuh Miskin Usai Tak Laku Lagi di TV, Aktor Ganteng Ini Tak Malu Banting Setir Jadi Driver Ojol: Kalau Gengsi Kita Mau Makan Apa?

"Kurang lebih 30 an lah," lanjutnya.