Find Us On Social Media :

Selama Ini Salah Kaprah, Ternyata Minum Air Panas dan Menghirup Uap Panas Tak Dapat Bunuh Virus Covid-19, Ahli Kesehatan Ungkap Fakta Lain yang Tak Terduga!

By Lina Sofia, Selasa, 6 Juli 2021 | 21:02 WIB

Air panas dan uap air panas disebut mampu mengobati infeksi Covid-19.

2. Membatasi lingkaran sosial

Membatasi lingkaran sosial baik dilakukan untuk mencegah penularan virus corona.

Memiliki pergaulan yang besar semakin menyulitkan pelacakan bila ada yang terinfeksi.

Baca Juga: Penggunaan Masker Bukan Berarti Tidak Dapat Tertular Covid-19, Dokter Jelaskan Risiko Tinggi Penularan di Tengah Kerumunan: Usahakan Sebisa Mungkin Jaga Jarak

3. Rajin mencuci tangan

CDC merekomendasikan untuk sering mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir setidaknya 20 detik.

Namun jika kkesuitan mencari air, kita bisa membersihkan tangan menggunakan hand sanitizer dengan kandungan alkohol setidaknya 60 persen.

4. Menjaga kesehatan

Kita perlu menjaga kesehatan tubuh dengan istirahat yang cukup, mengonsumsi makanan bergizi, berjemur di bawah sinar matahari, dan rajin olahraga perlu dilakukan.

Tubuh yang sehat dan imun yang baik bisa meminimalisir gejala akibat paparan Covid-19.

GridPop.ID (*)