Find Us On Social Media :

Bikin Banngga Satu Indonesia, Pemuda Ini Terlibat Langsung dalam Proses Pembuatan Vaksin Aztrazaneca di Inggris, Sosoknya Bukan Sembarangan!

By Andriana Oky, Senin, 19 Juli 2021 | 20:21 WIB

Indra Rudiansyah, warga negara Indonesia yang terlibat dalam penelitian dan pembuatan vaksin Covid-19 di Universitas Oxford, Inggris.

GridPop.ID - Vaksin Covid-19 Aztrazaneca merupakan salah satu vaksin yang digunakan oleh Pemerintah Indonesia untuk program vaksinasi di Tanah Air.

Vaksin Covid-19 Aztrazaneca sendiri merupakan vaksin yang berasal dari Inggris.

Belum lama ini, terungkap sosok ilmuwan yang menjadi pencetus terciptanya vaksin Aztrazaneca.

Diberitakan GridPop.ID sebelumnya, diungkapkan ilmuwan yersebut bernama Dame Sarah Gilbeert.

Baca Juga: Tersipu Malu Saat Dapat Tepuk Tangan Meriah hingga Standing Ovation, Ini Sosok Wanita Ilmuwan Dibalik Vaksin Covid-19 Aztrazaneca

Sosoknya menjadi sorotan saat hadir di lapangan Wimbledon untuk menonton pertandingan tenis hari pertama di zona Kerajaan Inggris.

Mendapat undangan secara khusus, Dame Sarah Gilbeert mendapat tepuk tangan dan standing ovation dari para penonton menjelang pertandingan pembuka.