Find Us On Social Media :

Nyesel Kalau Nggak Nyoba, Ini Dia Kumpulan Resep Bumbu Sate Kambing dari Bumbu Kecap Pedas hingga Bumbu Khas Wonogiri, Bikin Nagih!

By Lina Sofia, Rabu, 21 Juli 2021 | 05:45 WIB

Sate kambing

GridPop.ID - Sate kambing bisa jadi pilihan yang tepat untuk menu spesial Idul Adha.

Berikut ini kumpulan resep bumbu sate kambing yang enak dan mudah dibuat.

Agar tak bosan, Anda bisa mencoba beberapa referensi bumbu sate kambing.

Sebelumnya Melansir dari Kompas.TV Dalam 100 gram daging kambing mengandung sekitar 109 kalori dan 20,6 gram protein. Namun jika dikonsumsi secara berlebihan tentu akan menimbulkan efek samping.

Apa saja manfaat daging kambing?

Daging kambing mengandung asam amino yang bermanfaat untuk memelihara massa otot, meningkatkan kekuatan otot, serta memperbaiki jaringan yang rusak.

Baca Juga: Jadi Menu Sejuta Umat Saat Hari Raya Idul Adha, Ini Dia Tips Ampuh Bakar Sate Kambing Agar Daging Tak Alot

Selain itu, dalam 100 gram daging kambing, terdapat 3,5 sampai 4 miligram zat besi yang bagus untuk mencegah kurang darah.

Selain zat besi, dalam 100 gram daging kambing juga terkandung 400 miligram kalium.

Kandungan kalium dalam daging kambing berguna dalam mengatur detak jantung, dan menjaga tekanan darah tetap stabil.

Berikut kumpulan resep bumbu sate kambing, mengutip Tribunstyle.com dari Sajian Sedap: