Find Us On Social Media :

Banyak Hoaks Beredar Terkait Vaksin, Ahli dari Indonesia Ini Berani Beberkan Fakta Vaksin Covid-19 yang Sebenarnya, Singgung Soal Efek Mengejutkan yang Dirasakan

By Lina Sofia, Jumat, 30 Juli 2021 | 10:32 WIB

(Ilustrasi) vaksinasi COVID-19.

GridPop.ID - Belum lama ini, seorang ahli asal Indonesia beberkan fakta soal vaksin Covid-19.

Saat ini di seluruh dunia termasuk di Indonesia sedang gencar melakukan vaksinasi Covid-19 untuk warganya.

Vaksinasi Covid-19 ini dilakukan untuk bisa melindungi diri dan orang lain dari penularan virus corona.

Sayangnya, banyak berita hoaks soal vaksin Covid-19 yang membuat warga ketakutan vaksinasi.

Baca Juga: Bak Angin Segar di Tengah Pandemi, Semua Jenis Vaksin Dinyatakan Ampuh Atasi Covid-19 hingga Varian Delta, Ahli Jelaskan Efektifitas Vaksin

Berita hoaks soal vaksin Covid-19 membuat banyak orang ragu akan kemampuan vaksin dalam membantu menyerang virus corona dalam tubuh.

Bagaimana sebenarnya fakta soal vaksin Covid-19?

Mengutip Nakita.ID dari Kompas.com (28/7/2021), juru Bicara Vaksinasi Covid-19 dari Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan bahwa vaksin Covid-19 membantu pasien terhindar dari kematian.

Baca Juga: Unggah Foto Rontgen Paru-paru Pasien Covid-19 yang Divaksin dan Tidak, Dokter Ini Jelaskan Kondisi Pasien hingga Peringatkan Satu Hal Penting Ini