GridPop.ID - Di era modern seperti saat ini, orang-orang sangat dimudahkan dengan kemunculan teknologi yang membuat praktis pekerjaan.Salah satunya adalah rice cooker yang bsia membantu memasak nasi dengan mudah dan cepat.Tak heran, jika saat ini rice cooker menjadi barang wajib yang harus dimiliki di rumah.Nah, biasanya banyak orang-orang yang mencuci beras di dalam wadah rice cooker sebelum akhirnya dimasak.Namun, cara ini ternyata salah kaprah dan malah menimbulkan efek tak main-main bagi tubuh.Kenapa, ya?Dilansir dari laman sajiansedap.com, Satu kebiasaan yang sering dilakukan adalah mencuci beras langsung di dalam panci.Hal ini dilakukan demi faktor kepraktisan. Jadi, tinggal mencuci di wadah rice cooker, lalu memasaknya. Irit cucian kan?