Find Us On Social Media :

Jangan Diabaikan, Berhenti Tumis Bayam dengan 2 Bahan Ini Jika Tak Ingin Bahaya Menghantui Kesehatan Seluruh Keluarga

By Andriana Oky, Sabtu, 4 September 2021 | 12:32 WIB

Sayur bayam tak boleh dimasak dengan dua bahan ini

GridPop.ID - Bayam adalah sayuran hijau yang memiliki kandungan nutrisi lengkap bagi tubuh.

Sayur bayam dikenal sehat karena sarat dengan nutrisi dan antioksidan.

Dilansir dari Healthline via Kompas.com, bayam mentah sebanyak 100 gram saja sudah mengandung 23 kalori, 91 persen air, 2,9 gram protein, 3,6 karbohidrat, 0,4 gram gula, 2,2 gram serat, dan 0,4 gram lemak.

Mengonsumsi bayam dapat bermanfaat bagi kesehatan mata, menurunkan stres oksidatif, mengurangi tekanan darah, dan lain-lain.

Ada berbagai cara untuk mengolah sayur bayam menjadi sebuah masakan yang sehat.

Namun, dalam pelaksanaannya ada beberapa hal perlu diperhatikan saat memasak bayam hal yang paling sulit dilakukan adalah menjaga nutrisinya.

Waktu yang ideal untuk memasak bayam adalah selama satu menit.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang, Ini Bahayanya Konsumsi Sayur Bayam dan Tempe Secara Bersamaan, Bisa Akibatkan Penyakit Mengerikan Ini