GridPop.ID - Sosok Nadine Chandrawinata memang sudah jarang wara-wiri di layar televisi.
Namun, siapa yang tidak familiar dengan biodata artis cantik istri Dimas Anggara ini.
Nadine Chandrawinata sendiri kini tengah disibukkan dengan kegiatannya menjadi ibu rumah tangga sembari menyambut kelahiran anak pertama mereka.
Nama lengkap: Nadine Chandrawinata
Tempat, tanggal lahir: Hannover, 8 Mei 1984
Pekerjaan: Model, Aktris
Tahun aktif: 2005-sekarang