Find Us On Social Media :

Enaknya Tak Sebanding Bahayanya, Roti Bakar Ternyata Bisa Picu Penyakit Mematikan Ini, Ahli Bongkar Cara Aman Jika Ingin Mengkonsumsinya

By Luvy Octaviani, Sabtu, 4 Desember 2021 | 11:02 WIB

Roti bakar

GridPop.ID - Roti bakar menjadi salah satu hidangan yang digemari banyak masyarakat.Selain nikmat, roti bakar biasanya dikombinasikan dengan berbagai topping.Dilansir dari laman kompas.com, roti bakar muncul di Indonesia sejak sekitar abad ke-20. Kala itu orang Belanda yang semakin banyak datang ke Indonesia membawa pengaruh kuliner termasuk roti. Seperti bread toast, roti bakar, dan french toast. Dulunya di Eropa kira-kira abad ke-18 dan 19, pembuatan roti bakar sebagai cara memanfaatkan roti yang sudah tidak segar daripada dibuang percuma. Sekarang ini, roti bakar tak melulu perkara memanfaatkan roti yang sudah tak segar. Cita rasa roti bakar pun dipertimbangkan. Awalnya, roti bakar hanya diolesi mentega, keju, dan krim kental manis. Namun, potongan cokelat kecil atau meses mulai ditambahkan di roti bakar.

Baca Juga: Pertama Kalinya Arab Saudi Umumkan Temuan Kasus Covid-19 Varian Omicron, Begini Nasib Calon Jamaah Umrah Asal Indonesia