GridPop.ID - Aksi tak wajar dilakukan warga di daerah ini.Bagaimana tidak? bukannya mengubur jasad pria yang sudah meninggal mereka justru melakukan tindakan nekat yang diluar nalar.Mereka justru tega memukuli jenazah pria ini alih-alih memakamkannya.Hal ini dilakukan karena mereka terlalu sedih untuk menguburkan jasad pria ini.Fakta di baliknya pun sukses bikin merinding!Dilansir Sosok.ID dari The Sun, Sabtu (10/4/2021) seorang yang biasa dipanggil Rabi Nahak di Odisha, India Timur dilaporkan baru saja meninggal dunia pada Kamis (8/4/2021).Rabi Nahak tiba-tiba saja meninggal dunia usai beberapa hari jatuh sakit.Namun lantaran sosoknya begitu dicintai, keluarga dan warga tak sampai hati untuk mengkremasinya.Singkat kata, keluarga Rabi Nahak tak bisa menerima kesedihan dari kepergiannya.