GridPop.ID - Siapa yang tidak kenal dengan Ibas Yudhoyono?
Pangeran Cikeas satu ini memang tidak pernah lepas dari sorotan.
Bagaimana tidak, Ibas Yudhoyono memiliki ladang uang yang tidak sedikit.
Bahkan, ia sampai dijuluki tuan tanah.
Melansir dari Tribun, hal ini terkuak setelah anak kedua Susilo Bambang Yudhoyono ini melaporkan harta kekayaannya pada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Terakhir, Ibas melapor pada 31 Desember 2020.
Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), harta Ibas mencapai Rp36 miliar.
II DATA HARTA
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 7.631.607.000
1. Tanah Seluas 1220 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 754.200.000
2. Tanah Seluas 8531 m2 di KAB / KOTA BANDUNG, HASIL SENDIRI Rp. 383.800.000