Find Us On Social Media :

Bukannya Sehat Justru Datangkan Malapetaka! Tolong Jangan Ngeyel Minum Air Kelapa Saat Dalam Situasi Ini, Efeknya Ngeri

By Luvy Octaviani, Selasa, 10 Mei 2022 | 18:23 WIB

Air kelapa

1. Diminum oleh Penderita Penyakit Ginjal

Pernahkah Anda mendengar air kelapa bagus untuk batu ginjal?

Yap, memang air kelapa baik untuk penderita batu ginjal.

Bahkan jika masih tahap awal, air kelapa dapat membantu memecah batu.

Namun ternyata hal ini tidak berlaku untuk semua penyakit ginjal.

Seperti yang dilansir dari Stylecraze, orang dengan penyakit ginjal seperti gagal ginjal justru harus pantang minum air kelapa.

Hal ini karena kelapa punya kadar potasium yang tinggi.

Zat ini akan memperberat kerja ginjal dan memperburuk kondisinya.

Karena itu, Anda yang menderita gagal ginjal jangan sampai minum air kelapa ya.

Baca Juga: Sulit Jalani Hidup Tanpa Pacar, Brisia Jodie Akui Selalu Cinlok dengan Para Model Video Klipnya Meski Hanya Sehari Terlibat Project: Sebiasa Itu