Ia pun meminta warganet untuk mendoakan Marshel Widianto dan Celine Evangelista untuk segera menikah."yuk kita doakan semoga mereka menikah," ujarnya. Sebelumnya, Marshel Widianto rupanya juga membuat keputusan mengejutkan.Ya, Marshel Widianto mendadak membuat keputusan untuk khitan alias sunat di usia 23 tahun.Diketahui, sunat memang wajib hukumnya untuk muslim tapi tidak untuk non muslim.Marshel Widianto putuskan sunat karena berniat serius dengan Celine Evangelista?Begini faktanya.Usut punya usut, keputusan Marshel Widianto untuk melakukan sunat ternyata demi kesehatan dan kebersihan.Komika 25 tahun itu mengaku baru saja melakukan khitan di usia 23 tahun. Padahal, laki-laki biasanya sunat ketika masuki usia remaja.