Find Us On Social Media :

Tips Hidup Atasi Kaki Pegal di Malam Hari, Cara Alami Tanpa Obat Ini Dijamin Ampuh, Pasti Nyesel Baru Tahu!

By Luvy Octaviani, Minggu, 14 Agustus 2022 | 12:03 WIB

Ilustrasi kaki pegal

GridPop.ID - Tips hidup atasi kaki pegal di malam hari ini pasti banyak dicari.Mengalami pegal-pegal di kaki memang sangat menganggu, sehingga banyak yang mencari tips hidup atasi kaki pegal.Tanpa obat, inilah tips hidup atasi kaki pegal.Meskipun rasanya cukup mengganggu, tapi jangan khawatir. Beberapa cara alami bisa jadi obat pegal di malam hari. Dilansir dari laman kompas.com, simak penjelasan berikut.Cara mengatasi pegal di malam hariAda beberapa cara menghilangkan pegal di malam hari tanpa obat yang bisa Anda jajal, antara lain:1.  Menempelkan kompres dingin Dilansir dari MedicalNewsToday, kaki pegal-pegal bisa diredakan dengan menempelkan kompres dingin. Selain karena capai, Anda juga bisa meringankan masalah kesehatan dengan akar penyebab kaki pegal-pegal berasal dari infeksi, radang sendi, sampai asam urat.

Baca Juga: Bukan Sekedar Lomba, Ini Sejarah dan Makna Lomba Makan Kerupuk di Hari Kemerdekaan 17 Agustus, Ada Cerita Kelam di Baliknya