Find Us On Social Media :

Song Joong Ki Akui Punya Pacar Baru, Identitas sang Kekasih Jadi Sorotan, Sama dengan Song Hye Kyo?

By Andriana Oky, Rabu, 28 Desember 2022 | 05:02 WIB

Song Joong Ki

GridPop.ID - Nama Song Joong Ki kini tengah ramai diperbincangkan.

Duda Song Hye Kyo itu dikabakan sudah memiliki kekasih baru.

Tak hanya sebatas isu, Song Joong Ki pun mengonfirmasi kabar tersebut.

Sebagaimana diwartakan Kompas.com, hal tersebut disampaikan oleh pihak agensi Joong Ki.

Pada 26 Desember 2022, Song Joong Ki dilaporkan berpacaran dengan seorang wanita Inggris yang bukan seorang selebritas.

Pagi hari yang sama, agensinya mengonfirmasi bahwa dia sedang menjalin hubungan

Aktor Song Joong Ki saat ini sedang berpacaran dengan seorang wanita dengan perasaan positif. Kami harap Anda akan melihat dengan hangat hubungan mereka," tutur agensi.

gensi juga meminta pengertian kepada siapa pun agar tidak membuat spekulasi lebih lanjut.

"Kami meminta pengertian kalian sehubungan dengan fakta bahwa kami tidak dapat mengonfirmasi informasi apa pun selain dari fakta bahwa mereka berpacaran,

Baca Juga: Biodata Artis Song Joong Ki, Mantan Suami Song Hye Kyo yang Kini Menjalin Asmara dengan Wanita Inggris Non Selebriti