GridPop.ID - Online Shop Shopee menyediakan metode pembayaran Shopee Pay atau Spaylater.
Spaylater mempermudah proses pembelian yang dilakukan pelanggan.
Dengan Spaylater, pelanggan bisa melakukan pembelian terlebih dahulu baru bayar kemudian.
Atau pelanggan juga bisa menggunakan metode cicilan selama beberapa bulan dengan Spaylater.
Dibalik kemudahan Spaylater, metode pembayaran ini tak bisa digunakan untuk semua transaksi.
Melansir GridFame.ID ada aturan tertentu agar pelanggan bisa menggunakan Spaylater dalam berbelanja di Shopee.
Penyebab Shopee Paylater Tidak Bisa Digunakan
1. Pelanggan memiliki tunggakan di Shopee
Lakukan pembayaran tagihan SPayLater Anda sebelum tanggal jatuh tempo.
Pelajari lebih lanjut mengenai cara membayar tagihan SPayLater dan keterlambatan pembayaran SPayLater.
2. Produk yang ingin dibeli tidak memenuhi syarat pembayaran dengan SPayLater