GridPop.ID - Rasa gatal pada miss V pernah dirasakan oleh semua wanita.
Rasa gatal pada miss V bisa menyebabkan aktivitas sehari-hari menjadi terganggu.
Ada berbagai macam hal yang bisa menyebabkan rasa gatal pada miss V.
Buat para wanita yang mungkin sedang merasakan gatal di area kewanitaan coba deh ikutin beberapa langkah berikut ini.
Dilansir dari laman NOVA, beberapa langkah berikut ini bisa menghilangkan gatal di area miss V.
- Makan yogurt dan probiotik
Diketahui, yogurt menjadi obat yang umum untuk infeksi jamur. Yogurt sendiri merupakan probiotik yang mendorong pertumbuhan bakteri baik di miss V kita.
Dilansir dari healthline, sebuah studi menunjukan bahwa campuran madu dan yogurt lebih efektif dalam mengobati infeksi jamur miss V daripada obat antijamur yang dijual bebas.
- Hindari mengenakan pakaian yang ketat dan pilih celana dalam berbahan katun
Dr. Susan S. Khalil merekomendasikan untuk tetap menggunakan pakaian dalam yang terbuat dari katun 100%, yang "bernapas" dan lembut di kulit.
Beberapa bahan sintetis, seperti nilon, dapat menjebak panas dan kelembapan, yang dapat menjadi tempat berkembang biak yang optimal untuk infeksi jamur di area miss V.
- Kompres dingin