Find Us On Social Media :

Ramadan 2023 Tinggal Hitungan Hari, Intip Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Mata yang Tak Banyak Diketahui

By Ekawati Tyas, Kamis, 9 Februari 2023 | 18:22 WIB

Ilustrasi manfaat puasa bagi kesehatan mata

GridPop.ID - Tak terasa bulan Ramadan 2023 sebentar lagi akan tiba.

Suka cita Ramadan 2023 mulai terasa.

Sebelum bulan Ramadan 2023 datang, ketahui manfaat puasa untuk mata.

Melansir CewekBanget.ID, salah satu manfaat puasa bagi kesehatan terutama indra penglihatan yakni dapat menstabilkan bentuk mata agar jauh lebih sehat.

Berikut ulasan lengkapnya!

Tekanan Fisiologi Pada Mata

Mata memiliki tekanan fisiologi yang sering disebut dengan tekanan intraokuler sebagaimana dilansir dari laman yankes.kemkes.

Pada umumnya perhitungan normal pada tekanan intraokuler berada pada rentang antara 10-20 mmHg.

Tekanan tersebut memiliki fungsi yang sangat penting, yaitu menstabilkan bentuk mata, mensuplai nutrisi hingga bekerja sebagai pembiasan cahaya agar mata dapat melihat.

Naik atau turunnya tekanan ini akan sangat berpengaruh pada fungsi mata kita.

Pengaruh Puasa Pada Mata

Baca Juga: Jelang Ramadan 2023, Intip 3 Manfaat Luar Biasa Bagi Penderita Maag yang Menjalani Puasa Sebulan Penuh