Find Us On Social Media :

Penjelasan Dokter Terkait Nyeri Haid Hilang Setelah Menikah, Berkaitan dengan Kondisi Ini, Wanita Perlu Tahu

By Andriana Oky, Sabtu, 18 Februari 2023 | 09:02 WIB

Ilustrasi Datang Bulan.

Nyeri haid masih dikatakan normal apabila berlangsung antara dua sampai tiga hari.

Akan tetapi, nyeri haid yang terjadi sepanjang waktu menstruasi bisa disebut tidak normal.

Coba konsultasikan ke dokter apabila kram perut atau nyeri haid terjadi sepanjang jadwal haid atau sampai tujuh hari.

GridPop.ID (*)

Baca Juga: Tips Hidup Bebas Nyeri Haid, 5 Cara Ini Ampuh Meredakan Sakit Perut Selama Datang Bulan, Mulai dari Orgasme hingga Olahraga