Find Us On Social Media :

Dikira Bisa Cegah Kehamilan, Salah Pakai Kondom Justru Bisa Sebabkan Kehamilan loh, Kok Bisa?

By Grid.,Helna Estalansa, Rabu, 22 Maret 2023 | 17:22 WIB

Salah Pakai Kondom Bisa Sebabkan Kehamilan, Ini 5 Tandanya

GridPop.ID - Kondom menjadi salah satu alat kontrasepsi yang biasa digunakan saat melakukan hubungan intim.

Tak hanya sebagai alat kontrasepsi, kondom juga bisa menjadi pengaman dari risiko penularan penyakit saat melakukan hubungan intim.

Nah, membahas soal kondom, tahukah kamu kalau salah pakai kondom bisa sebabkan kehamilan?

Bagi kamu yang belum tahu, mari kita simak ulasan lengkapnya berikut ini.

Umumnya, kondom cukup efektif untuk mencegah kehamilan.

Namun, risiko kehamilan masih tetap ada meskipun hubungan intim dilakukan dengan kondom.

Menurut Planned Parenthood, jika digunakan secara tepat dan menggunakan pelumas yang benar, kondom efektif mencegah kehamilan hingga 98 persen.

Namun faktanya, Planned Parenthood mengatakan efektivitas kondom hanya 85 persen jika digunakan sebagai satu-satunya kontrasepsi.

Sebab, kita bisa saja salah menggunakan kondom.

Tapi, dari mana kita tahu bahwa kondom sudah digunakan secara tepat?

Melansir Healthline, berikut kesalahan pemakaian kondom yang dapat menyebabkan kehamilan, antara lain:

Baca Juga: Hati-hati! Ini Dia 7 Alasan Mengapa Alat Kelamin Pria Sakit Setelah Berhubungan Intim