4. Jangan lewatkan olahraga
Selama puasa, jaga kebugaran tubuh dan cegah susah tidur dengan tetap rutin menjalankan olahraga.
Coba olahraga ringan setelah sahur, atau bisa juga sebelum atau sesudah buka puasa.
Setelah menyimak beberapa akibat tidak sahur di atas, upayakan untuk tidak melewatkan persiapan puasa ini. Selain itu, coba beberapa tips agar tidak telat sahur di atas.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Akibat Tidak Sahur untuk Kesehatan, Bisa Lemas sampai Maag Kambuh"
GridPop.ID (*)