Find Us On Social Media :

Ada Hubungannya dengan Pembunuhan dan Pelecehan, Ternyata Ini Arti Kata Carok yang Viral di TikTok

By Grid.,Helna Estalansa, Sabtu, 17 Juni 2023 | 05:15 WIB

Apa Arti Carok, Istilah Viral di TikTok?

GridPop.ID - Ada banyak istilah baru yang viral di TikTok.

Seperti misalnya istilah Carok yang belakangan ini juga viral di TikTok.

Sayangnya, meski viral di TikTok, banyak netizen yang tidak tahu arti kata dari Carok.

Lantas apa arti dari kata viral Carok ini?

Diketahui carok adalah pembunuhan yang dilakukan oleh masyarakat Madura demi pertahankan harga diri atau juga pelecehan dari orang lain.

Ada banyak hal yang menyebabkan carok itu terjadi.

Biasanya adalah terkait pelecehan istri orang lain, sengketa tanah atau juga soal sumber daya alam.

Dinukil dari Wikipedia, carok dilakukan dengan dua cara, yaitu ngonggai dan nyelep.

Senjata yang digunakan hanya celurit.

Persyaratan melakukan carok yaitu kadigdajan, tampeng sereng, dan banda.

Penyebab carok

Baca Juga: Kisahnya Viral di TikTok, Wanita Ini Rela Jadi Ojol Usai Mantan Suami 4 Kali Terseret Kasus Narkoba, Kini Kerja Demi Anak