1. MULAI ULANG BROWSER DAN PC
Mulailah dengan solusi dasar terlebih dahulu, dan salah satunya adalah me-restart browser.
Tutup browser dan buka lagi.
Kemudian coba unduh file.
Jika itu tidak memperbaiki masalah, reboot PC pengguna juga.
2. PERIKSA KONEKSI JARINGAN
Pastikan internet berfungsi dengan baik di komputer.
Coba buka halaman baru di browser.
Jika situs web tidak dapat dimuat, ada beberapa masalah jaringan.
3. PERIKSA TANGGAL DAN WAKTU
Cara ketiga, pengguna juga harus memverifikasi tanggal dan waktu di PC.
Baca Juga: Gak Perlu Puyeng Penyimpanan WhatsApp Penuh, Berikut Cara Mengatasinya dengan Mudah!