GridPop.ID - Apakah resleting pada celana, jaket atau tas yang kamu miliki sering macet?
Kalau iya, jangan buru-buru ganti baru.
Sebab resleting macet bisa kamu perbaiki dengan cara mengatasi berikut ini.
Inilah deretan cara perbaiki resleting macet, tak perlu pusing bawa ke tukang jahit!
Resleting macet memang menjadi kondisi yang pasti hampir sering dialami oleh sebagian banyak masyakat.
Jika resleting macet sebaiknya jangan dipaksa agar bisa betul kembali.
Perlu beberapa tips jitu agar resleting macet bisa berfungsi kembali.
Berikut ini beberapa cara untuk memperbaiki resleting macet baik untuk pakaian, celana atau pun tas.
1. Menggunakan Grafit Pensil
Selain berfungsi sebagai alat tulis, pensil juga berguna untuk memperbaiki resleting macet.
Caranya mudah, cukup gosok ujung pensil di sepanjang gigi resleting yang tertutup.
Baca Juga: Cara Mengatasi Mata Katarak yang Harus Segera Kamu Lakukan, Buruan Cari Tahu 4 Gejalanya!