Find Us On Social Media :

Viral di TikTok, Istilah Apology Language Ternyata Berbeda dengan Love Language

By Helna Estalansa, Rabu, 20 Desember 2023 | 17:45 WIB

Ilustrasi meminta maaf

GridPop.ID - Apakah kamu pernah mendengar kata apology language?

Mungkin sebagian dari kamu pernah menjumpai di media sosial ya.

Apalagi, kata apology language juga sempat viral di TikTok.

Sebagai informasi, apology language dengan love language memiliki makna yang berbeda.

Kalau love language adalah bahasa cinta, sedangkan apology language adalah bahasa maaf.

Untuk lebih jelasnya, mari kita lihat penjelasan mengenai apology language berikut ini!

Melansir dari TribunTrends.com, Gary Chapman, Ph.D., dan psikolog Jennifer Thomas, Ph.D., mengungkapkan ad lima jenis bahasa permintaan maaf atau apology language.

Apology language merujuk pada cara seseorang menyatakan penyesalan atau rasa bersalah kepada orang lain.

Seseorang dapat menggunakan lebih dari satu bahasa maaf tergantung pada situasinya.

5 Macam Bahasa Maaf

Berikut adalah lima macam bahasa maaf menurut Gary Chapman dan Jennifer Thomas:

Baca Juga: Bahasa Gaul yang Kerap Dipakai Anak Muda, Ternyata Ini Arti Anxious yang Viral di TikTok, Berbeda Dari Makna Asli