GridPop.ID - Arti kata lithromantic yang sedang viral di TikTok.
Istilah lithromantic banyak digunakan netizen di media sosial.
Namun masih ada yang belum tahu apa arti kata lithromantic.
Nah, berikut ini penjelasan tentang apa itu lithromantic.
Lithromantic Adalah
Lithromantic merujuk ke perasaan naksir yang memudar setelah mengetahui gebetan juga memiliki perasan yang sama dilansir dari Tribun Trends.
Mengutip yourtango.com, lithromantic adalah sebutan bagi mereka yang menyukai cinta tak berbalas.
Ada sejumlah tanda-tanda lithromantic yang bisa diketahui, yaitu:
- Lebih menyukai karakter fiksi
Lithromantic yang tidak suka dengan sentuhan fisik dan cinta berbalas tak jarang lebih memilih untuk menyukai tokoh fiksi.
Baca Juga: Erat Kaitannya dengan Ibu Hamil, Ini Arti Istilah GDF 15 yang Viral di TikTok