GridPop.id - Kesehatan adalah hal paling utama dalam hidup ini.
Jika seseorang terkena penyakit, segala aktifitasnya pasti terhambat.
Penggunaan zat-zat yang berbahaya sebaiknya segera dihindari.
Termasuk obat anti nyamuk dengan penggunaan disemprot, dibakar, dipanaskan (dengan listrik), maupun yang dioleskan ke tubuh.
Semuanya tak menjamin keamanan bagi kesehatan manusia, apalagi pada anak dan bayi.
Mengapa tidak aman? Karena obat anti nyamuk terbuat dari bahan kimia sintetik.
Seperti senyawa kimia organofosfat dan karbamat, yang termasuk dalam golongan pestisida.
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Grid. |
Komentar