GridPop.ID - Kerusuhan di beberapa lokasi di Jakarta menimbulkan catatan kelam bagi banyak pihak.
Salah satunya dialami oleh para pedagang di Pasar Tanah Abang yang mengalami kerugian.
Pasar Tanah Abang yang ditutup total akibat kerusuhan tersebut menyebabkan para pedagang tidak mendapatkan pemasokan ekonomi.
Dikutip dari Warta Kota, kawasan pertokoan di Sarinah dan Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat lumpuh total.
Seluruh pertokoan dan pusat perbelanjaan tutup pada Rabu (22/5/2019) kemarin.
Kondisi tersebut merupakan dampak dari aksi 22 Mei yang berakhir rusuh yang terjadi di kawasan Jatibaru, Tanah Abang, Selasa (21/5/2019) malam.
Source | : | Kompas.com,Warta Kota |
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar