GridPop.ID - Sudah bukan rahasia lagi bila Anang Hermansyah hidup dengan harta yang melimpah.
Anang Hermansyah bahkan kerap memboyong keluarganya untuk berlibur ke luar negeri.
Seolah tak mau repot, Anang Hermansyah juga mengajak beberapa asisten rumah tangganya untuk menjaga anaknya.
Pada perayaan Idul Fitri kali ini, Anang dan keluarganya berlibur ke Vancouver, Kanada.
Kegiatan mereka selama berlibur di Kanada diabadikan dalam vlog yang tayang di kanal Youtube The Hermansyah A6 yang tayang pada Selasa (11/6/2019).
Sebelumnya, Aurel Hermansyah mengatakan bahwa ia dan keluarganya akan berlibur di Kanada selama 16 hari.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Bunga Mardiriana |
Editor | : | Bunga Mardiriana |
Komentar