GridPop.ID - Siapa yang tak kenal dengan sosok Ayu Ting Ting.
Ya, Ayu Ting Ting ini adalah salah satu biduan kenamaan tanah air.
Pupularitasnya di dunia musik dangdut sudah tidak diragukan lagi pastinya.
Namanya dikenal dan hartanya melimpah pun dari musik dangdut.
Ayu Ting Ting akhirnya mengungkap cerita awal perjalanan kariernya menjadi penyanyi dangdut di dunia hiburan Tanah Air.
Sejak berusia 13 tahun, Ibunda Ayu Ting Ting, Umi Kalsum, kerap mengajaknya tampil dari panggung ke panggung untuk mengisi acara pernikahan.
Source | : | kompas |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar