GridPop.ID - Keluarga Halilintar nampaknya sudah tak asing lagi bagi publik.
Setiap anggota keluarga ini memiliki akun youtube masing-masing.
Tak heran jika satu per satu anggota keluarga Halilintar ini dikenal publik.
Baru-baru ini, Atta Halilintar dikejutkan dengan tingkah sang adik, Thariq Halilintar.
Ia tak sengaja memergoki sang adik tengah bersama wanita di dalam sebuah kamar.
Dan ternyata, ada anak Komedian Parto, Amanda Caesa di dalam kamar Thariq.
Hal itu tampak dalam tayangan YouTube Atta Halilintar, Rabu (7/10/2020).
YouTuber Atta Halilintar memperkenalkan sang adik, Thariq Halilintar kepada anak dari Parto Patrio, Amanda Caesa.Hal itu diketahui dari tayangan Youtube Atta Halilintar, Senin (14/9/2020).
Source | : | Tribun Wow |
Penulis | : | None |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar