GridPop.ID - Memiliki hubungan yang harmonis tentu menjadi sebuah dambaan bagi setiap orang.
Tapi sayang, tidak sedikit yang malah terjebak dalam hubungan tidak sehat atau hubungan toxic.
Agar tidak sampai berlarut-larut 'makan hati' dengan pasangan manipulatif, mari kenali ciri-cirinya.
Berikut tanda yang perlu diperhatikan dan terkadang tidak disadari oleh kita sebagai korban, seperti dilansir dari laman First Thing First.
- Merasa bersalah, meskipun tidak melakukan kesalahan apa pun dalam hubungan suami istri.
- Mendapatkan perilaku gaslighting, atau dibuat merasa bodoh.
- Terisolasi dengan perilaku silent treatment pasangan.
- Tak berdaya, karena pilihanmu telah direnggut.
- Merasa rendah, karena pikiran, pendapat, dan keinginan diabaikan oleh manipulator.
- Disalahkan, seolah-olah setiap hasil yang buruk adalah kesalahan kita.
Cara menghadapi pasangan yang manipulatif
Source | : | Parapuan.co |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar