Rekam Jejak Irjen Teddy Minahasa
Dilansir dari laman tribunnews.com, Irjen Teddy Minahasa merupakan lulusan Akademi Polisi (akpol) tahun 1993.
Teddy Minahasa pernah menjadi ajudan hingga staf ahli eks Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla (JK), pada 2014-2017.
Berikut riwayat jabatan Irjen Teddy Minahasa sebagaimana dilansir TribunPontianak.co.id:
- Kasubditmin Regident Ditlantas Polda Jawa Tengah (2008);
- Kabidregident Ditlantas Polda Metro Jaya;
- Kapolres Malang Kota (2011);
- Kasubbagjiansisops Bagjiansis Rojianstra Sops Polri (2013);
- Kaden C Ropaminal Divpropam Polri (2013);
- Ajudan Wapres RI (2014);
- Staf Ahli Wakil Presiden RI (2017);
Baca Juga: HARGA Sembako Minyak Goreng Selasa 11 Oktober 2022, Ada Promo 2 Liter Rp 28.400 untuk Merek ini
Source | : | Kompas.com,tribunnews |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar