GridPop.ID - Hubungan intim yang dilakukan bersama pasangan mampu menambah keharmonisan dalam rumah tangga.
Tidak hanya durasi, jumlah hubungan intim dalam seminggu juga perlu diperhatikan agar bisa meningkatkan kualitas hubungan yang dijalani.
Mungkin masih banyak yang belum tahu, seberapa sering hubungan intim dilakukan dalam seminggu?
Sayangnya, tidak ada angka pasti yang disarankan karena masing-masing pasangan memiliki kebutuhan, gairah seksual, dan kondisi kesehatan yang berbeda.
Beberapa pasangan hanya melakukan hubungan seksual beberapa kali dalam sebulan.
Namun, beberapa pasangan yang lain melakukan hubungan intim setidaknya tiga kali dalam seminggu.
Untuk lebih memahaminya, ketahui faktor yang memengaruhi frekuensi hubungan intim yang dilakukan serta manfaat melakukan hubungan seksual untuk kesehatan berikut ini.
Hubungan intim sebaiknya seminggu berapa kali?
Ternyata, tidak ada angka pasti yang direkomendasikan bagi pasangan untuk melakukan hubungan seksual dalam seminggu.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar