GridPop.ID - Sebelum terlibat dalam hubungan intim, ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dan dipersiapkan.
Dr. Binsar, seorang seksolog terkemuka, telah memberikan pandangan berharga mengenai persiapan yang perlu dilakukan sebelum melakukan hubungan intim.
Dalam artikel ini, kita akan membahas apa saja yang harus dipersiapkan, termasuk aspek kesehatan, keselamatan, dan komunikasi dengan pasangan.
Seperti diketahui, hubungan intim memang harus dilakukan dengan pasangan yang sudah resmi menikah.
Namun, beberapa orang masih bertanya-tanya mengenai persiapan berhubungan seksual.
Apa yang harus disiapkan sebelum berhubungan intim?
Medical sexolog, dr. Binsar Martin Sinaga menyampaikan tanggapannya pada tayangan YouTube Warta Kota Production.
"Yang penting disiapkan adalah fisiknya baik, yang kedua adalah bagaimana berhubungan seks yang baik. Jadi sex educationnya harus benar," ujar dr. Binsar Martin
Beberapa hal yang harus disiapkan sebelum berhubungan seksual ialah sebagai berikut:
- Tubuh harus bugar
- Harus memahami sex education
Baca Juga: Bisa Dilakukan Sebelum Hubungan Intim, Berikut Manfaat Cuddling Tanpa Busana dengan Pasangan
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar