Find Us On Social Media :

Seorang Anak Digigit Ular Hitam, Ditelantarkan Dokter di Rumah Sakit hingga Pingsan dan Meninggal Dunia

By Agil Hari Santoso, Kamis, 28 Februari 2019 | 07:11 WIB

Ilustrasi | Digigit Ular Hitam Saat Dini Hari, Bocah SD di Bali Ini Malah Ditelantarkan Dokter hingga Akhirnya Meninggal Dunia

GridPop.id - Digigit seekor ular di rumahnya sendiri, seorang bocah SD di Bali meninggal dunia  dRabu (27/2/2019).

Seekor ular misterius menggigit .Ismi Nursaubah (10), siswi kelas V SD Negeri 7 Gianyar Bali ini meninggal dunia setelah saat tengah tertidur pulas

Peristiwa bermula saat dini hari, sekitar pukul 03.00 WITA, saat korban tengah tidur di rumahnya, di kelurahan Sampolangan, Gianyar, Bali.

Baca Juga : Hasilkan Rp 172 Miliar Setiap Tahun, Intip Suasana Mencekam Desa Ular di China

Mengutip Tribun Bali, paman korban, Ibrahim (25) menduga seekor ular datang dari semak-semak yang berada di belakang kamar korban.

Berdasarkan pengakuan sang paman, anehnya korban tak menangis saat digigit ular.

“Pagi sekitar jam 3, keponakan saya bangun karena digigit ular. Dia tidak nangis sama sekali. Bahkan sempat bermain dengan anaknya,” ucap Ibrahim, dikutip Grid.ID dari Tribun Bali.

Baca Juga : Kisah 21 Anak Pramuka Tersesat 8 Jam di Hutan Kolaka, Kehausan Sampai Minum Air Hujan dan Dipatuk Ular Berbisa