Hal itu terlihat di video Rans Entertainment baru-baru ini, Senin (13/2/2019).
Dalam tayangan itu, nampak Nagita tengah berkunjung ke rumah orang tuanya.
Di sana, Gigi dan Mama Rieta berjalan-jalan mencari spot kesenangan sang mama.
Ada setidaknya 5 spot yang ingin ditunjukkan Gigi, mulai dari dapur, ruang olahraga, ruang keluarga, dll.
Dari beberapa spot ini, satu yang cukup mencuri perhatian adalah ruang keluarga.
Di sana, kita bisa melihat satu ruangan cukup luas.