Find Us On Social Media :

Menyayat Hati, Seorang Bayi Meninggal Akibat Terjebak dalam Selimut, Setelah Diperiksa Terungkap yang Jadi Penyebabnya

By None, Kamis, 22 Agustus 2019 | 17:48 WIB

Ilustrasi

Penyesalan mendalam tentu dirasakan oleh sang Ibu.

Ia berharap kisah yang ia bagikan ini dapat menjadi pengingat bagi para Ibu lain di luar sana.

Lantas, bagaimana sebenarnya aturan pemakaian selimut pada bayi?

American Academy of Pediatrics menyarankan beberapa hal untuk menciptakan lingkungan tidur yang aman bagi bayi.

Ibu perlu menempatkan bayi pada permukaan tidur yang kokoh dengan beralaskan alas yang pas.

Baca Juga: Bekerja Bolak-balik Jakarta Singapura Demi Shakira Aurum, Denada Mengaku Kerap Merasa Takut Ketika Naik Pesawat

Artinya, tidak terlalu beralas tebal maupun tipis.

Ibu juga sebaiknya menghindari selimut, bantal atau mainan lembut yang diletakkan di sekitar bayi.

Joanna Mac Lean, seorang ahli respirologi anak sekaligus direktur Stollery Children’s Hospital mengungkapkan untuk tidak menggunakan selimut longgar atau barang lembut di sekitar bayi hingga ia berusia 1 tahun.